Testo Maafkan - Slank
Testo della canzone Maafkan (Slank), tratta dall'album Peace And Love
Kau datang padaku saat ku luka
Luka dengan sejuta kecewa
Yang hempaskan tubuhku, remukkan dada
Namun lembut belaimu balutkan luka
Kau kecup bibirku saat ku muak
Muak dengan sesaknya asmara
Yang membuatku muntah, lepaskan dendam
Namun hangat bibirmu redakan duka
Maafkanlah aku
Acuhkan dirimu
Waktu pertama kali tersenyum padaku
Maafkanlah aku
Jejali dirimu dengan segala kisah sumpah serapahku
Kau datang padaku saat ku luka
Luka dengan sejuta kecewa
Yang hempaskan tubuhku, remukkan dada
Namun lembut belaimu balutkan luka
Maafkanlah aku
Acuhkan dirimu
Waktu pertama kali tersenyum padaku
Maafkanlah aku
Jejali dirimu dengan segala kisah sumpah serapahku
Maafkanlah aku
Acuhkan dirimu
Waktu pertama kali tersenyum padaku
Maafkanlah aku
Jejali dirimu dengan segala kisah sumpah serapahku
Maafkanlah aku
Acuhkan dirimu
Waktu pertama kali tersenyum padaku
Maafkanlah aku
Jejali dirimu dengan segala kisah sumpah serapahku
Credits
Writer(s): Composer Author Unknown, Bongky Ismail, Burman Siburian Parlin
Lyrics powered by www.musixmatch.com
Link
Disclaimer:
i testi sono forniti da Musixmatch.
Per richieste di variazioni o rimozioni è possibile contattare
direttamente Musixmatch nel caso tu sia
un artista o
un publisher.